Rebab merupakan alat musik tradisional Indonesia yang dimainkan dengan cara gesek dan berasal dari Jawa Barat. Alat musik senar ini disebarkan melalui jalur perdagangan Islam. Rebab dibagi menjadi dua, yaitu Watangan dan Bokongan. Watangan adalah bagian leher untuk pegangan, sedangkan bokongan adalah bagian bawah watangan yang tertutup selaput bahan kulit binatang.
Selasa, 01 November 2022
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
PALING UNGGUL
Serunai
Di Minangkabau atau kawasan Sumatera Barat, terdapat alat musik k has bernama Serunai. Serunai banyak digunakan di dataran tinggi Agam, Ta...
-
Rebab merupakan alat musik tradisional Indonesia yang dimainkan dengan cara gesek dan berasal dari Jawa Barat. Alat musik senar ini diseba...
-
Gordang, adalah alat musik yang berasal dari Sumatera Utara. Cara memainkannya adalah dengan cara dipukul dengan dua buah alat pemukul yan...
-
Di Minangkabau atau kawasan Sumatera Barat, terdapat alat musik k has bernama Serunai. Serunai banyak digunakan di dataran tinggi Agam, Ta...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar